Saturday, November 29, 2008
Panettone
Udah lama juga pengen nyoba bikin panettone tapi agak-agak khawatir gagal, soalnya kan bentuk rotinya menjulang ke atas gitu.. takutnya bagian tengah tidak matang. Tapi ternyata sukses tuh.. walaupun prosesnya jauh lebih lama daripada membuat roti manis biasa tapi dijamin tidak akan menyesal... rotinya empuk dan rasanya gurih karena menggunakan banyak telur dan butter. Resep asli dari "Bread" by Ingram and Shapter.
3 1/2 C bread flour
1/2 tsp salt
1 T instant yeast
1/2 C warm milk
2 eggs
2 egg yolks
1/3 C sugar
2/3 C butter, softened
1 C raisin
melted butter, for brushing.
1. using a double layer of parchment paper, line and butter a 6-inch deep spring form pan. Leave 3 inches of paper above the top of the pan.
2. In a large mixing bowl combine 1 C of the flour and the yeast. Add the whole eggs, salt, sugar and milk. Beat with an electric mixer on low to medium speed to make a thick batter. Cover and let in a warm place for 30 minutes.
3. Add the egg yolk, butter and the remaining of flour. Place in a lightly oiled bowl, cover with plastic wrap and let rise for 2-3 hrs or until double in bulk.
4. Punch down the dough and turn out onto a lightly floured surface. Gently knead in the raisins. Shape into a ball and place in the prepared pan. Cover with plastic wrap and let rise for about 1-2 hr.
5. Preheat the oven to 375F. Brush deh surface with melted butter and cut a cross in the top using a sharp knife. Bake for 20 minutes, then reduce the oven temperature to 350F. Brush again the top with butter and bake for another 30 minutes.
Cool in the pan for 10 minutes, then turn out onto a wire rack to cool.
Friday, November 28, 2008
Dimsum
Shrimp dumpling (hakau udang)
Ingredients:
Filling:
1/2 lb shrimp
1 T tapioca starch
1 T sesame oil
1 tsp salt
1 tsp sugar
Dough:
1 C wheat starch
1/3 C tapioca starch
1/4 tsp white pepper
1/2 tsp salt
2 T vegetable oil
1 C boiling water
1. Wash the shrimp and squeeze out the excess moisture. Cut the shrimp in two and mix with the filling ingredients, until well combined.
2. Mix vegetable oil with boiling water. Add to the flour mixture and knead into a smooth dough. Divide into 20 equally sized portions. Flatten each portion of dough. Wrap 1 tsp filling inside each piece of dough. Arrange in a steamer and steam over high heat for 6 minutes.
Steamed beef balls
Ingredients
2 lb ground beef (lean)
2 oz beef fat cut in small pieces (optional)
1 C ice water
3 egg white
1 C cornstarch
2 T sesame oil
2 T garlic powder
2 tsp salt
3 T sugar
3 T oyster sauce
1 tsp white pepper
2 tsp baking soda
1/2 C chopped green onion
1/2 C chopped cilantro
Chicken bun (Bakpao ayam)
Chicken dumpling
Chicken feet
For detail, see "ceker ayam".
Ingredients:
Filling:
1/2 lb shrimp
1 T tapioca starch
1 T sesame oil
1 tsp salt
1 tsp sugar
Dough:
1 C wheat starch
1/3 C tapioca starch
1/4 tsp white pepper
1/2 tsp salt
2 T vegetable oil
1 C boiling water
1. Wash the shrimp and squeeze out the excess moisture. Cut the shrimp in two and mix with the filling ingredients, until well combined.
2. Mix vegetable oil with boiling water. Add to the flour mixture and knead into a smooth dough. Divide into 20 equally sized portions. Flatten each portion of dough. Wrap 1 tsp filling inside each piece of dough. Arrange in a steamer and steam over high heat for 6 minutes.
Steamed beef balls
Ingredients
2 lb ground beef (lean)
2 oz beef fat cut in small pieces (optional)
1 C ice water
3 egg white
1 C cornstarch
2 T sesame oil
2 T garlic powder
2 tsp salt
3 T sugar
3 T oyster sauce
1 tsp white pepper
2 tsp baking soda
1/2 C chopped green onion
1/2 C chopped cilantro
Chicken bun (Bakpao ayam)
Chicken dumpling
Chicken feet
For detail, see "ceker ayam".
Tuesday, November 25, 2008
Ayam cabe hijau
Monday, November 24, 2008
Marble cake
Ini hasil percobaan yang kedua kali, rasanya enak dan legit. Supaya rasa coklatnya lebih kuat, sebaiknya coklat bubuk dilarutkan dengan air panas sebelum dicampur dengan adonan.
Ingredients:
1 c butter (room temperature)
2 1/2 c sugar
2 tsp vanilla extract or 1 tsp almond extract
6 eggs
2 c cake flour
1 c all purpose flour
1/2 tsp baking soda
1 1/2 tsp baking powder
1/2 tsp salt
1 C sour cream
3 T cocoa powder mix with 3 T hot water
1. In a small bowl, mix baking soda with sour cream, set aside. In a medium bowl sift together cake flour, all purpose flour, baking powder and salt, set aside.
2. In large mixing bowl beat butter on low to medium speed about 30 second. Add sugar and vanillla; beat until fluffy. Add eggs one at a time, beating on low to medium speed 1 minute after each addition and scraping bowl frequently. Alternately add flour mixture and sour cream to butter mixture, beating on low speed after each addition just until combined. Reseve 2 cups batter. Pour remaining batter into bundt pan.
3. In a small mixing bowl combine chocolate and reserved 2 cups batter. Pour chocolate batter over vanilla batter in pan. Using a fork, swirl the batter to form marble pattern.
4. Bake in a 350 oven about 50 minutes. Cool 15 minutes before remove the cake from pan.
Ingredients:
1 c butter (room temperature)
2 1/2 c sugar
2 tsp vanilla extract or 1 tsp almond extract
6 eggs
2 c cake flour
1 c all purpose flour
1/2 tsp baking soda
1 1/2 tsp baking powder
1/2 tsp salt
1 C sour cream
3 T cocoa powder mix with 3 T hot water
1. In a small bowl, mix baking soda with sour cream, set aside. In a medium bowl sift together cake flour, all purpose flour, baking powder and salt, set aside.
2. In large mixing bowl beat butter on low to medium speed about 30 second. Add sugar and vanillla; beat until fluffy. Add eggs one at a time, beating on low to medium speed 1 minute after each addition and scraping bowl frequently. Alternately add flour mixture and sour cream to butter mixture, beating on low speed after each addition just until combined. Reseve 2 cups batter. Pour remaining batter into bundt pan.
3. In a small mixing bowl combine chocolate and reserved 2 cups batter. Pour chocolate batter over vanilla batter in pan. Using a fork, swirl the batter to form marble pattern.
4. Bake in a 350 oven about 50 minutes. Cool 15 minutes before remove the cake from pan.
Friday, November 21, 2008
Ketan bakar
Ini dia satu lagi jajanan Bandung (lebih tepatnya sih Lembang) yang sering saya kangeni, ketan bakar. Hmmm bikin ketannya sih gampang bikin sambal oncomnya itu yang sulit...karena memang enggak ada oncomnya. Gimana kalau dibikin dari tempe aja... enggak ada oncom tempe pun jadi. Kebetulan juga masih ada serundeng kelapa dari Cafe Pandawa di Philly... hmmm lengkap deh.. .yummm.
Cocok dimakan sambil duduk-duduk dekat perapian... serasa di Lembang deh.. iya enggak mbak Entin?
Ketan
bahan:
4 cup beras ketan
1 cup santan
1 lembar daun pandan
2 sdt garam
1 cup kelapa parut dikukus
Cara:
Rendam beras ketan selama minimal 2 jam, cuci bersih lalu tiriskan.
Kukus beras ketan selama 15 menit. Angkat dan sisihkan.
Didihkan santan bersama garam dan daun pandan, lalu masukkan beras ketan yang sudah dikukus. Aduk sampai rata dan santan terserap oleh beras ketan.
Kukus kembali beras ketan selama 15 menit.
Campur nasi ketan dengan kelapa parut kukus. Aduk rata, lalu tekan2 kedalam loyang oblong (pyrex) yang dialasi daun pisang.
Biarkan dingin.
Potong-potong dan bakar diatas bara api menjelang dihidangkan.
Sambal tempe:
Resepnya menyusul...lupa waktu bikin enggak dicatat.
Cocok dimakan sambil duduk-duduk dekat perapian... serasa di Lembang deh.. iya enggak mbak Entin?
Ketan
bahan:
4 cup beras ketan
1 cup santan
1 lembar daun pandan
2 sdt garam
1 cup kelapa parut dikukus
Cara:
Rendam beras ketan selama minimal 2 jam, cuci bersih lalu tiriskan.
Kukus beras ketan selama 15 menit. Angkat dan sisihkan.
Didihkan santan bersama garam dan daun pandan, lalu masukkan beras ketan yang sudah dikukus. Aduk sampai rata dan santan terserap oleh beras ketan.
Kukus kembali beras ketan selama 15 menit.
Campur nasi ketan dengan kelapa parut kukus. Aduk rata, lalu tekan2 kedalam loyang oblong (pyrex) yang dialasi daun pisang.
Biarkan dingin.
Potong-potong dan bakar diatas bara api menjelang dihidangkan.
Sambal tempe:
Resepnya menyusul...lupa waktu bikin enggak dicatat.
Tuesday, November 18, 2008
Eggroll
Kue ini sepupuan dengan kue semprong.. cuman lebih lembut. Mirip dengan kue eggroll yang dijual kalengan di oriental market yang harganya cukup menguras kantong. Satu resep ini jadinya sekitar 50 buah, kalau tidak perlu sebanyak itu.. lebih baik buat setengah resep saja. Resep ini aslinya adalah untuk membuat pizzele (dari foodnetwork.com) yang memang lebih tebal dari eggroll, jadi saya tambahkan 1 cup milk sehingga adonan menjadi lebih encer.
Ingredients:
6 eggs
1 1/2 cup sugar
3/4 cup butter, melted
2 cup cake flour
1 1/2 cup all-purpose flour
2 tsp baking powder
1 tsp vanila extract
1 cup milk
In a large bowl, beat eggs and sugar until thick. Stir in the melted butter and vanilla. Sift together the flour and baking powder, and blend into the batter. Add milk and keep stirring until smooth.
Heat the pizzelle iron, drop about one tablespoon of batter onto each circle on the iron. Bake for 40 seconds, or until steam is no longer coming out of the iron. Carefully remove cookies from the iron, rool it using chopstick. Cool completely before storing in an airtight container.
Ini dia yang namanya pizzelle press atau pizzelle maker, merk Cuisinart, belinya di Bed, bath and beyond.
Ingredients:
6 eggs
1 1/2 cup sugar
3/4 cup butter, melted
2 cup cake flour
1 1/2 cup all-purpose flour
2 tsp baking powder
1 tsp vanila extract
1 cup milk
In a large bowl, beat eggs and sugar until thick. Stir in the melted butter and vanilla. Sift together the flour and baking powder, and blend into the batter. Add milk and keep stirring until smooth.
Heat the pizzelle iron, drop about one tablespoon of batter onto each circle on the iron. Bake for 40 seconds, or until steam is no longer coming out of the iron. Carefully remove cookies from the iron, rool it using chopstick. Cool completely before storing in an airtight container.
Ini dia yang namanya pizzelle press atau pizzelle maker, merk Cuisinart, belinya di Bed, bath and beyond.
Sunday, November 16, 2008
Ceker ayam
Menu favorite di restaurant dim-sum, coba-coba bikin sendiri, ternyata tidak serumit yang saya bayangkan sebelumnya. Sayang saya tidak bisa menemukan angkak, jadi si ceker warnanya tidak bisa kemerahan, melainkan coklat tua. Resep asli: natural cooking club.
Bahan :
2 lbs kaki ayam
1 buah jeruk nipis
1 sdm kecap asin
Bumbu A:
6 siung bawang putih memarkan
3 buah bunga pekak
2 sdm kecap asin
1 sdm garam
4 cup air
2 batang bawang daun, potong-potong
1 sdm angkak merah,
Bumbu B :
1 sdm vegetable oil untuk menumis
4 siung bawang puting, cincang
6 buang cabe merah kering, biarkan utuh
1 sdt minyak wijen
2 sdm saos tiram
1 sdm kecap asin
2 sdt gula pasir
1 sdt garam
½ sdt lada
1 sdt tepung maizena, larutkan dengan 1 sdm air
Cara:
1. Cuci bersih kaki ayam, potong dua. Beri air jeruk nipis dan kecap asin, biarkan kurang lebih satu jam supaya bumbu meresap.
Goreng hingga kering, rendam dalam air es selama 3 jam, sisihkan.
2. Tumis bawang putih cincang, masukkan semua sisa bumbu A, beri air, aduk rata dan biarkan mendidih. Masukkan kaki ayam goreng dan masak hingga empuk dan airnya menyusut. Keluarkan kaki ayam, tiriskan.
3. Tumis bawang putih cincang sampai harum, tambahkan cabe merah dan semua sisa bahan bumbu B, masukan kaki ayam yg sudah empuk tadi, lalu tuang larutan tepung maizena, aduk rata.
Bakso Malang
Akhirnya.. rasa kangen itu terobati juga.. setelah bergelut di dapur dengan adonan bakso urat dan bakwan jadilah.. bakso malang ala Delaware. Supaya bakso kenyal, begitu diangkat langsung celupkan ke dalam air es, biarkan selama 5 menit, setelah itu baru ditiriskan.
Bahan bakso urat:
2 lb daging sapi giling
1/2 lb urat sapi (tendon) potong kecil-kecil
2 sdt garlic powder
2 sdm saus tiram
1 sdt merica
1/2 lb tepung kanji.
2 putih telur
2 cup es serut
Sediakan:
Air panas/ mendidih untuk merebus bakso
Air dingin/air es untuk merendam bakso matang
Cara membuat:
1. Masukkan daging giling dan 1 cup es serut kedalam food processor, giling hingga halus
2. Pindahkan daging yang sudah halus ke dalam bowl untuk mixer.
3. Tambahkan urat sapi, bumbu, putih telur, 1 cup es serut dan tepung kanji.
4. Dengan menggunakan mixer (Kitchen aid with hook attachment), campur semua bahan sampai teraduk rata dan tidak melekat di bowl.
5. Cara membentuk bakso dengan menggunakan tangan dan sendok. Basahkan tangan dengan air atau pakai sarung tangan plastik, ambil sedikit adonan bakso dengan tangan kiri, dan genggam sampai adonan keluar. Ambil bulatan bakso dengan sendok dan masukkan ke dalam air mendidih, masak sampai mengapung lalu pindahkan ke dalam mangkok berisi air es selama 5 menit. Angkat dan tiriskan.
6. Ulangi step 5 sampai semua adonan habis.
Bahan bakso tahu dan bakwan
1 lb fish paste (chacha)
1 sdt garlic powder
1/2 sdt merica
1 sdt gula pasir
1 putih telur
1/2 C tapioca starch
2 batang daun bawang iris halus
kulit pangsit secukupnya
tahu putih atau tahu goreng
Cara membuat:
- Dengan menggunakan mixer, aduk semua bahan sampai rata
- Untuk bakwan: ambil kulit pangsit, tambahkan 1 sdt adonan ikan, lipat dan gulung.Goreng sampai matang dan kecoklatan.
- Untuk bakso tahu: ambil tahu putih atau tahu goreng, potong berbentuk segitiga. Keluarkan sedikit isi tahu, isi dengan adonan ikan. Kukus sampai matang.
Bahan bakso urat:
2 lb daging sapi giling
1/2 lb urat sapi (tendon) potong kecil-kecil
2 sdt garlic powder
2 sdm saus tiram
1 sdt merica
1/2 lb tepung kanji.
2 putih telur
2 cup es serut
Sediakan:
Air panas/ mendidih untuk merebus bakso
Air dingin/air es untuk merendam bakso matang
Cara membuat:
1. Masukkan daging giling dan 1 cup es serut kedalam food processor, giling hingga halus
2. Pindahkan daging yang sudah halus ke dalam bowl untuk mixer.
3. Tambahkan urat sapi, bumbu, putih telur, 1 cup es serut dan tepung kanji.
4. Dengan menggunakan mixer (Kitchen aid with hook attachment), campur semua bahan sampai teraduk rata dan tidak melekat di bowl.
5. Cara membentuk bakso dengan menggunakan tangan dan sendok. Basahkan tangan dengan air atau pakai sarung tangan plastik, ambil sedikit adonan bakso dengan tangan kiri, dan genggam sampai adonan keluar. Ambil bulatan bakso dengan sendok dan masukkan ke dalam air mendidih, masak sampai mengapung lalu pindahkan ke dalam mangkok berisi air es selama 5 menit. Angkat dan tiriskan.
6. Ulangi step 5 sampai semua adonan habis.
Bahan bakso tahu dan bakwan
1 lb fish paste (chacha)
1 sdt garlic powder
1/2 sdt merica
1 sdt gula pasir
1 putih telur
1/2 C tapioca starch
2 batang daun bawang iris halus
kulit pangsit secukupnya
tahu putih atau tahu goreng
Cara membuat:
- Dengan menggunakan mixer, aduk semua bahan sampai rata
- Untuk bakwan: ambil kulit pangsit, tambahkan 1 sdt adonan ikan, lipat dan gulung.Goreng sampai matang dan kecoklatan.
- Untuk bakso tahu: ambil tahu putih atau tahu goreng, potong berbentuk segitiga. Keluarkan sedikit isi tahu, isi dengan adonan ikan. Kukus sampai matang.
Wednesday, November 5, 2008
Bacang isi daging cincang
Sebetulnya saya sudah beberapa kali bikin bacang isi daging cincang, rasa sih sudah pas tapi bentuknya yang tidak keruan. Mestinya kan berbentuk segitiga penuh (limas), saya sih jadinya segitiga gepeng he.he…Tapi ternyata di youtube banyak tuh video cara membuat bacang alias rice dumpling. Jadi deh.. bikin lagi.. sekarang sih sukses... segitiga limasnya sudah keluar he.he..
Saya minta Zaki ambil photo pas saya membungkus... kurang begitu jelas tapi lumayanlah. Untuk yang berminat silahkan diikuti step by step membungkus bacang, dijamin berhasil deh..
Bahan:
Beras:
5 cup beras jasmine rendam 30 menit
3 siung bawang putih dicincang
2 sdt garam
4 sdm minyak goreng
1 sdm kecap asin
2 1/2 cup air
Isi:
1 1/2 lb daging sapi giling
1 buah bawang Bombay diiris halus
3 btg daun bawang iris halus
2 sdm kecap asin
6 sdm kecap manis
2 sdm saus tiram
1 sdt minyak wijen
1 sdt garam
2 sdt gula
1 sdt merica bubuk
5 butir bawang merah, cincang halus
4 siung bawang putih, cincang halus
2 sdm minyak untuk menumis
1 sdm tepung maizena larutkan dengan 2 sdm air
Pembungkus:
Daun bambu kering, bisa dibeli di oriental market (lihat gambar). Daun bambu ini sudah bersih jadi cukup direndam air panas (minimal sejam), tiriskan.
Cara:
Untuk beras:
Tumis bawang putih dengan minyak sampai kuning dan harum, masukan beras, tambahkan kecap asin dan garam. Aduk rata, tambahkan air, masak terus sampai air terserap habis dan beras menjadi aron.
Untuk isi:
Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum, lalu tambahkan daging dan bumbu lain, masak terus sampai daging matang dan kering. Tambahkan larutan sagu.
Penyelesaian:
Ambil 2 lembar daun bambu, letakan saling menumpuk,lalu ditekuk untuk membentuk contong kecil. Isikan 2 sdm beras aron, masukkan 1 sdm bahan isi, tutup lagi dengan 3sdm beras aron. Bungkus bacang dengan rapi, lihat step by step cara membungkus bacang. Ikat dengan benang katun. Rebus bacang selama 2 jam, dijaga supaya bacang terus terendam air.
Angkat dan dinginkan, sebaiknya simpan didalam colander sehinggak air bisa menetas kebawah. Dimakan setelah hangat.Bacang ini kalau disimpan di refridge tahan lho sampai seminggu. Setiap mau makan tinggal dihangatkan di microwave… yuumm.
Juga sangat cocok untuk bekal jalan-jalan jauh, jadi tidak perlu berhenti di MD atau BK he…he… Selamat menikmati.
Cara membungkus bacang:
Bahan:
Beras:
5 cup beras jasmine rendam 30 menit
3 siung bawang putih dicincang
2 sdt garam
4 sdm minyak goreng
1 sdm kecap asin
2 1/2 cup air
Isi:
1 1/2 lb daging sapi giling
1 buah bawang Bombay diiris halus
3 btg daun bawang iris halus
2 sdm kecap asin
6 sdm kecap manis
2 sdm saus tiram
1 sdt minyak wijen
1 sdt garam
2 sdt gula
1 sdt merica bubuk
5 butir bawang merah, cincang halus
4 siung bawang putih, cincang halus
2 sdm minyak untuk menumis
1 sdm tepung maizena larutkan dengan 2 sdm air
Pembungkus:
Daun bambu kering, bisa dibeli di oriental market (lihat gambar). Daun bambu ini sudah bersih jadi cukup direndam air panas (minimal sejam), tiriskan.
Cara:
Untuk beras:
Tumis bawang putih dengan minyak sampai kuning dan harum, masukan beras, tambahkan kecap asin dan garam. Aduk rata, tambahkan air, masak terus sampai air terserap habis dan beras menjadi aron.
Untuk isi:
Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum, lalu tambahkan daging dan bumbu lain, masak terus sampai daging matang dan kering. Tambahkan larutan sagu.
Penyelesaian:
Ambil 2 lembar daun bambu, letakan saling menumpuk,lalu ditekuk untuk membentuk contong kecil. Isikan 2 sdm beras aron, masukkan 1 sdm bahan isi, tutup lagi dengan 3sdm beras aron. Bungkus bacang dengan rapi, lihat step by step cara membungkus bacang. Ikat dengan benang katun. Rebus bacang selama 2 jam, dijaga supaya bacang terus terendam air.
Angkat dan dinginkan, sebaiknya simpan didalam colander sehinggak air bisa menetas kebawah. Dimakan setelah hangat.Bacang ini kalau disimpan di refridge tahan lho sampai seminggu. Setiap mau makan tinggal dihangatkan di microwave… yuumm.
Juga sangat cocok untuk bekal jalan-jalan jauh, jadi tidak perlu berhenti di MD atau BK he…he… Selamat menikmati.
Cara membungkus bacang:
Subscribe to:
Posts (Atom)